Cara MEngunci Wallpaper Desktop Agar Tidak Bisa di Rubah

iklan
Terkadang banyak teman kita atau siapapun mereka dengan seenaknya merubah tampilan desktop di komputer kita,,padahalkan terkadang wallpaper di desktop komputer kita merupakan wallpaper kesayangan kita bisa jadi wallpaper pacar,istri atau spesial banget dech hehehe..na untuk membuat wallpaper di desktop kita supaya tidak bisa dirubah saya ada sedikit trick ni,,mau tau yuk ikutin hehehe
1. Pilih Start -> Run , kemudian ketik gpedit.msc
Klik OK
2. Akan terbuka kotak dialog "Group Policy"
Pilih : " Local Computer Policy - User Configuration - Administrative Template - Control Panel - Display "
Double klik "Prevent changing wallpaper "
 
3. Pada kotak dialog berikut pilih "Enable"
Klik OK
4.Saat membuka pengaturan display properties maka fitur untuk mengganti wallpaper tidak aktif dan  terlihat tombol "Browse" tidak aktif
Na inilah sedikit trick cara Cara MEngunci  Wallpaper Desktop Agar Tidak Bisa di Rubah..
Semoga bermanfaat..!!!

G+

1 comments:

hendik eko cahyono said...

tapi kan cara ini masih ada kelemahannya, kalo wallpaper kita klik kanan dan klik set dekstop background masih bisa keganti wallpapernya

Post a Comment